Categories: Hotel

Deretan Hotel Murah di Bandung

Travelyuka.com – Kota Bandung memang tidak ada henti-hentinya dalam memikat para wisatawan lokal maupun asing. Ya, terang saja demikian, sebab kota yang satu ini memiliki destinasi wisata yang sangat lengkap.

Bukan hanya itu, di kota Bandung juga terdapat tempat-tempat penginapan yang menawarkan harga cukup terjangkau lho.

Tanpa banyak panjang lebar lagi, inilah 10 hotel murah di Bandung yang wajib kamu kunjungi.

1. Hotel Neo Dipatiukur by Aston

Hotel murah pertama di Bandung yang harus kamu ketahui, yaitu Hotel Neo Dipatiukur by Aston yang beralamat di Jl. Dipatiukur no. 72 – 74, Bandung, Jawa Barat.

Tak hanya murah, pelayanan yang diberikannya pun sangat ramah dan professional. Terdapat beragam fasilitas yang tersedia mulai dari AC, wifi gratis, area parkir, restoran, bar, lift, shower, perlengkapan mandi, sandal, , layanan kamar, resepsionis 24 jam, dan lain sebagainya.

Time kamar Yang Tersedia:

  • Superior Room Only -> Rp 433.180

2. Capital O 1570 Hotel Promenade Cihampelas

Di urutan kedua ada Capital O 1570 Hotel Promenade Cihampelas, yang beralamat di Jl. Cihampelas no. 119 – 121, Cihampelas, Bandung, Jawa Barat.

Fasilitas yang dimilikinya berupa restoran, resepsionis 24 jam, area parkir, lift, wifi gratis, tempat tidur bersih, perlengkapan mandi, sandal, bathtub, tv kabel, AC, banquet, layanan laundry, layanan kamar, ruang keluarga, dan lain sebagainya. 

Tipe kamar Yang Tersedia:

  • Standard Twin -> Rp 153.353
  • Standard Double -> Rp 157.188
  • Deluxe Twin -> Rp 180.190
  • Deluxe Double -> Rp 184.025
  • Suite Double -> Rp 245.366
  • Suite Twin -> Rp 245.366

3. Malaka Hotel Bandung

Jika ingin mendapatkan tempat penginapan nyaman dengan harga terjangkau, maka Malaka Hotel Bandung ini merupakan pilihan yang paling recommended.

Alamat hotelnya bisa kamu jumpai di Jl. Halimun no. 36 Palasari, Lengkong, Bandung. Fasilitas yang tersedia mulai dari AC, restoran, wifi gratis, area parkir, resepsionis 24 jam, layanan kamar, tempat tidur bersih, ruang keluarga, layanan laundry, dan masih banyak lagi.

Tipe Kamar Yang Tersedia:

  • Standard Room Only -> Rp 306.000
  • Superior Room Only -> Rp 306.000
  • Superior Tropical Twin Beds Room Only -> Rp 325.125
  • Superior Tropical Double Bed Room Only -> Rp 344.250

4. Sheraton Bandung Hotel & Towers

Sheraton Bandung Hotel & Towers ini beralamat di Jl. Ir. H. Juanda no. 390, Dago Atas, Bandung. Fasilitas yang dimilikinya berupa AC, restoran, resepsionis 24 jam, parkir, lift, kafe, layanan kamar, wifi gratis, banquet, area merokok, penitipan barang, tempat tidur bersih, tv kabel, spa, karaoke, dan lain sebagainya.

Tipe Kamar Yang Tersedia:

  • Deluxe Room Only -> Rp 1.331.000
  • Deluxe Room -> Rp 1.633.500
  • Junior Suite Room Only -> Rp 3.146.000
  • Junior Suite -> Rp 3.448.500

5. Hotel Dalam Rio

Bagi kamu yang ingin menginap di hotel dengan suasana perkotaan, maka kamu wajib mendatangi Hotel Dalam Rio yang beralamat di Jl. Riau (R.E. Martadinata) no. 160, Jalan Riau, Bandung kota, Jawa Barat.

Terdapat beragam fasilitas yang ada seperti AC, restoran, resepsionis 24 jam, parkir, lift, kafe, layanan kamar, wifi gratis, banquet, area merokok, penitipan barang, tempat tidur bersih, sandal, perlengkapan mandi, tv kabel, dan lain sebagainya.

Tipe Kamar Yang Tersedia:

  • Smart Room Only : Rp 239.999
  • Superior Room Only : Rp 258.999
  • Deluxe King – Room Only : Rp 399.999
  • Executive Room Only : Rp 499.999

Baca juga: Tips Traveling Dengan Budget Minim dan Rekomendasi Tempat Wisata

6. Bali World Hotel

Berikutnya ada Bali World Hotel, yang beralamat di Jl. Soekarno Hatta no. 713 Bypass Timur, Batununggal, Bandung.

Lokasinya yang berada dikawasan strategis, sehingga mudah dilalui transportasi umum dan berdekatan dengan penting lainnya. Bukan hanya itu, pelayanan dan fasilitasnya pun terbilang cukup lengkap.

Tipe Kamar Yang Tersedia:

  • Standard Room – Second Building (twin bed only) -> Rp 350.000
  • Superior Room – Main Building -> Rp 400.000
  • Executive Room – Main Building (king bed only) -> Rp 700.000

7. Mercure Bandung City Centre

Alamat Mercure Bandung City Centre ini bisa kamu jumpai di Jl. Lengkong Besar 8, Asia Afrika, Kota Bandung.

Fasilitas yang tersedia mulai dari AC, wifi gratis, area parkir, resepsionis 24 jam, restoran, layanan kamar, tempat tidur bersih, tv kabel, shower, dan masih banyak lagi.

Tipe Kamar Yang Tersedia:

  • Classic With 1 Queen Size Bed -> Rp 498.999
  • kamar Klasik (with 1 Queen size bed) -> Rp 619.999
  • Classic with 2 Single Beds -> 498.999
  • Kamar Klasik (with 2 single beds) -> Rp 619.999
  • Superior with 2 Single Beds -> Rp 644.199
  • Suite Executive -> Rp 1.587.999

8. Courtryad by Marriot Bandung Dago

Lokasi Courtryad by Marriot Bandung Dago ini berada di tengah-tengah kota Bandung, yang mudah dilalui transportasi umum dan berdekatan dengan tempat-tempat penting lainnya.

Untuk alamatnya berada di Jl. Ir. H. Juanda no. 32, Dago, Bandung, Jawa Barat. Beragam fasilitas yang tersedia mulai dari area parkir, kafe, wifi gratis, keamanan 24 jam, resepsionis 24 jam, penitipan barang, tempat tidur bersih, perlengkapan mandi, sandal, shower, alat pemanas, ruang bebas rokok, dan lain sebagainya.

Tipe Kamar Yang Tersedia:

  • Deluxe 1 King Bed -> Rp 1.453.452
  • Deluxe 2 Twin Beds -> Rp 1.453.452
  • Deluxe 1 Queen Bed -> Rp 1.453.452
  • Executive Suite 1 Bedroom -> Rp 1.937.936
  • Suite 1 Bedroom Courtyard Suide Balcon -> Rp 4.045.441

9. Green Batara Hotel

Alamat Green Batara Hotel berada di Jl. Cihampelas no. 145, Cihampelas, Bandung. Fasilitas yang tersedia mulai dari restoran, kolam renang, resepsionis 24 jam, wifi gratis, parkir gratis, tempat tidur bersih, layanan kamar, tv kabel, shower, bathtub, meja, spa, keamanan 24 jam, internet kamar, ruang rapat, dan lain sebagainya.

Tipe Kamar Yang Tersedia:

  • Superior Room -> Rp 289.893
  • Deluxe Twin Room -> Rp 432.440
  • Deluxe Double Bed -> Rp 432.440
  • Family Room -> Rp 584.440
  • Corner Executive Room -> Rp 950.000

10. Harris Hotel & Conventions Ciumbuleuit Bandung

Hotel murah di Bandung berikutnya yang jangan sampai kamu lewatkan, yaitu Harris Hotel & Conventions Ciumbuleuit Bandung yang beralamat di Jl. Ciumbuleuit no. 50 – 58, Ciumbuleuit, Bandung, Jawa Barat. Terdapat berbagai tipe kamar yang tersedia, dimana tarif per malamnya mulai dari Rp 562.500 – Rp 670.500. 

Nah, itulah 10 rekomendasi hotel murah di Bandung, yang mungkin saja kamu tertarik untuk bermalam di salah satunya?

Baca juga: 10 Rekomendasi Hotel Murah di Jogja

Zaqi Rohadian

Share
Published by
Zaqi Rohadian

Recent Posts

Resep Salad Sayur Alpukat yang Segar dan Tentunya Sehat!

Salad sayur alpukat adalah pilihan sempurna untuk kamu yang ingin menikmati hidangan segar, sehat, dan…

3 bulan ago

10 Tempat Makan Hits di Blok M yang Harus Dicoba Sekarang!

Blok M adalah salah satu kawasan paling terkenal di Jakarta Selatan yang dikenal dengan keramaian…

3 bulan ago

Cara Membuat Bubur Kacang Hijau Madura, Cocok Buat Sarapan

Mencari cara membuat bubur kacang hijau Madura yang lezat dan mudah? Bubur kacang hijau adalah…

3 bulan ago

10 Cara Mengolah Jengkol Biar Empuk dan Tidak Bau!

Siapa yang tidak kenal jengkol? Meskipun memiliki bau yang khas, jengkol tetap menjadi favorit banyak…

4 bulan ago

Resep Smoothies Pisang Strawberry, Cocok untuk Diet!

Hai, teman-teman! Siapa di sini yang suka smoothies? Nah, kalau kamu penggemar minuman sehat ini,…

4 bulan ago

Resep Bolu Mocca Kukus Lembut dan Mudah Dibuat!

Siapa yang tidak suka dengan bolu mocca kukus? Kue ini memiliki rasa yang unik dan…

4 bulan ago